Pengertian dan Penjelasan Komunikasi Daring
1. Apakah yang dimaksud komunikasi daring asinkron
2. Apakah yang dimaksud dengan cc.bcc.subject atau spam
3. Tuliskan hal-hal yang harus diperthatikan dalam pengiriman e-mail
4 bandingkan tujuaan penggunaan serta kelebihan dan kekurangan e-mail dan forum
JAWABAN
1. komunikasi menggunakan perangkat komputer dan dilakukan secara tunda , contoh komunikasi daring a-sinkron adalah e-mail , forum ,rekaman simulasi visual serta membaca dan menulis daring melalui World Wide Web (WWW)
2. CC : alamat tembusan , kepada siapa e-mail itu dikirim sebagai tembusan dan setiap penerima pada cc mengetahui kepada siapa saja e-mail ini dikirimkan
BCC : kebalikan dari cc namun tiap penerima e-mail satu sama lain tidak mengetahui kepada siapa saja e-mail ini dikirimkan
Subject : menu layanan pada pengiriman e-mail untuk memberikan nama atau tema garis besar atau isi e-mail yang anda kirimkan
Spam : merupakan salah satu istilah dalam dunia internet yang menjelaskan segala macam pesan pesan atau berita yang di anggap berbahaya, seperti contoh nya pada e-mail biasanya yang masuk ke spam merupakan pesan yang tak penting , e-mail berantai atau iklan yang tak minta dan persan lain yang di anggap berbahaya bagi kelangsungan akun anda
3.-gunakan lah bahasa yang sopan serta sesuai
-tidak menggunakan huruf besar
-tidak menggunakan font yang beragam
- spesifik dalam penulisan subyek
- memperhatikan CC dan BCC email anda
- segera ,menanggapi pesan yang di terima
-tidak memforward pesan yang tidak penting
4. E-mail (electronic mail) adalah surat dalam bentuk elektronik. E-mail merupakan salah satu fasilitas atau aplikasi internet yang paling banyak digunakan dalam hal surat menyurat hal ini dikarenakan e-mail merupakan alat komunikasi yang murah.cepat dan effisien
Kelebihan :
|1.CEPAT
2.MURAH
3.HEMAT SUMBER DAYA
4.RELIABLE
5,GLOBAL
6.MEMUNGKINKAN PENGIRIMAN PESAN BERFORMAT MULTIMEDIA
Kelemahan
1.Salah kirim
2.Adanya kemungkinanan pemalsuan identitas
3.kebanjiran E-mail
4.Sampah e-mail
5.respon lambat
Forum internet merupakan fasilitas yang tersedia di internet.dan penggunaanya dapat berdiskusi,forum berbasis internet ini sudah di kenal sejat tahun 1995, dan fungsinya mirip bahkan lebih baik dari papan buletin dan milis internet yang sudah ada sejak tahun 1980-an perasaan komunitas virtual sering muncul pada forum-forum yang memiliki anggota tetap. teknologi. permainan komputer dan politik merupakan tema paling populer yang menjadi bahasan forum internet, tetapi masih banyak lagi topik-topik lainya
No comments: